Presiden Minta Pemda Alokasikan Dana Untuk Pramuka

Presiden Minta Pemda Alokasikan Dana Untuk Pramuka   Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta pemerintah daerah (pemda) memberikan dukungan sumber daya dan alokasi dana bagi Gerakan Praja Muda Karana (Pramuka) di daerah masing-masing. "Kepada seluruh gubernur, walikota, bupati untuk memberikan perhatian, komitmen, dan dukungan sumber daya dan alokasi dana bagi Gerakan Pramuka di daerah masing-masing," kata Presiden saat membuka Perkemahan Wirakarya Nasional 2010 yang dipusatkan di kawasan Seulawah, Kabupaten Pidie, Aceh, Selasa (30/11). Menurut Presiden, dukungan tersebut diperlukan dalam proses revitalisasi Pramuka sebagai...

METODE LATIHAN PRAMUKA PENEGAK/PANDEGA

METODE LATIHAN PRAMUKA PENEGA/PANDEGA Secara jujur kita aakui, jumlah peserta didik Gerakan Pramuka golongan Penegak prosentasenya menurun jika dibandingkan dengan jumlah anak golongan Siaga dan Penggalang. Kalau kita amati, banyak peserta didik golongan siaga yang masih mau melanjutkan sebagai Pramuka Penggalang, namun apabila sudah memasuki usia Penegak, kebanyakan mereka sudah tidak berambisi lagi untuk bergabung menjadi Pramuka Penegak. Benarkah Pramuka Golongan Penegak kurang/tidak lagi menarik bagi pemuda seusia 16 – 20 tahun, sebagaimana yang dikatakan oleh sebagian orang ? ataukah mungkin ada factor-faktor lain yang menyebabkan semua ini, sehingga perlu kita benahi agar kegiatan Penegak tetap diminati peserta didik. Apabila kita membaca sejarah kepanduan khususnya...

UMN MoU MiCoST MaLAYSIA TINGKATKAN AKREDITASI PENDIDIKAN

Rektor UMN Al Washliyah, Sri Sulistyawati, mengatakan, pihaknya terus berupaya menjalin kerja sama dengan beberapa universitas terkemuka dari beberapa negara termasuk juga dari Malaysia. Kami menyadari jalinan kerja sama dengan universitas-universitas maju di luar negeri sangat penting artinya bagi kemajuan UMN ke depan terutama dalam hal meningkatkan akreditasi universitas, katanya. Manfaat lainnya yang dapat diperoleh misalnya, mahasiswa UMN mendapatkan kesempatan beasiswa bagi yang ingin melanjutkan pendidikannya ke beberapa universitas yang sudah menjalin kerja sama tersebut. Dengan jalinan kerja sama tersebut, lanjutnya, UMN juga akan mendapatkan berbagai informasi terbaru tentang kemajuan perguruan tinggi di beberapa negara tersebut. Kemajuan-kemajuan tersebut diharapkan dapat...

Universitas Muslim Nusantara (UMN): A World Class University

MEDAN - Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah akan dikembangkan menjadi universitas bertaraf internasional (World Class University). “Meski sebuah impian tetapi cita-cita itu dapat terwujud, jika didukung semua pihak termasuk Sumber Daya Manusia (SDM),” kata Rektor UMN Al Washliyah Dr Hj Sri Sulistyawati, SH., M.Si di ruang kerjanya, Kamis (31/7). Sementara itu, Rektor UMN Al Washliyah baru mengunjungi 4th QS APPLE (Asia Pasific Profesional Leader in Education Conference) di Universitas Yonsei, Seoul, Korea Selatan, dihadiri perwakilan perguruan tinggi dari 54 negara di Asia. Sulistyawati mengatakan, dia satu-satunya rektor Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di Pulau Sumatera bersama beberapa rektor PTN dan PTS di Pulau Jawa yang diminta oleh Dirjen Dikti untuk mengikuti...

Pramuka Sangat Penting Di Madinah

MADINAH  -- Jangan remehkan Pramuka. Di Arab Saudi, Pramuka pun punya banyak peran, apalagi di musim haji seperti sekarang ini. Pemerintah Arab Saudi telah mengerahkan Pramuka (Kassyafah) untuk menjaga setiap sudut kawasan Markaziyah atau kompleks Masjid Nabawi, Madinah. Mereka berjaga-jaga bersama ribuan personel keamanan yang terdiri atas polisi (syurtoh), askar (pamong praja). Para petugas keamanan ini, tersebar di jalan-jalan sekitar masjid, pintu gerbang masjid, halaman masjid dan di dalam masjid. Bila musim haji tahun sebelumnya, jalan-jalan di luar Markaziyah kira-kira sejauh 500 meter dari Masjid Nabawi sepi dari petugas pengamanan, kini sejumlah pamong praja ataupun Pramuka selalu bersiaga di tiap perempatan jalan. Jumlah mereka menjadi berkali-kali lipat ketika menjelang dan...

Peserta Didik

Anggota Biasa: Anggota biasa terdiri atas anggota muda, anggota dewasa muda dan angghota dewasa. Anggota Muda terdir atas : Siaga Yaitu Anggota Gerakan Pramuka yang berusia 7 sampai dengan 10 tahun. Biasa disingkat dengan huruf S atau dilambangkan denagn kode warna Hijau. Siaga umumnya adalah kelas 2 sampai dengan kelas5 Sekolah Dasar. Penggalang Yaitu anggota Gerakan Pramuka yang berusia antara 11 sampai dengan 15 tahun. Biasa disingkat dengan huruf G atau dilambangkan dengan kode warna Merah. Penggalang umumnya adalah siswa kelas 5 dan 6 Sekolah Dasar atau siswa Sekolah Menengah Pertama. Penegak Yaitu anggota Gerakan Pramuka yang berusia antara 16 sampai dengan 20 tahun. Biasa disingkat dengan huruf T atau dilambangkan dengan kode warna Kuning. Penegak umumnya adalah siswa Sekolah Menengan...

BIVAK

Bivak merupakan tenda darurat yang digunakan oleh pecinta alam saat berkemah tanpa menggunakan tenda. Kehidupan liar di alam bebas menuntut kita untuk bisa bertahan dalam keadaan apapun juga, salah satunya adalah bertahan menghadapai cuaca  dan iklim yang sewaktu-waktu dapat berubah. Oleh karena itu sebagai seorang pandu atau anggota pramuka hal ini harus bisa kita lakukan. Bivak dapat dibuat dengan menggunakan bahan buatan ( ponco/jas hujan, plastik ) dan bahan alami ( dedaunan, ranting,dsb.)Hal -hal yang harus diperhatikan saat membuat bivak antara lain : 1. Kondisi medan tempat harus datar / rata / enak buat tidur bukan merupakan jalan hewan,manusia atau air Jangan di bawah pohon yang sudah tua/lapuk atau di bawah tebing yang...

Page 1 of 912345Next
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Grocery Coupons